11 Juni 2013

Menambah Jenis Font ke blog



  • Pertama, cari code yang kamu suka di  SINI
  • Jika sudah ketemu, klik quick use. Lihat gambar di bawah


click for ZOOM

  • Setelah itu, scroll ke bawah dan temukan code htmlnya.  Code pada submenu standard. Lihat gambar.

click for ZOOM
  • Copy code itu,  dan pastekan di edit html blog kamu.
  • Paste di bawah code  <head>
  • Done.  Sekarang kamu tinggal gunakan nama font itu untuk meng-apply-kannya di blog kamu.
  • Ex :  Font :  12px Princess Sofia; 


2 komentar:

NO HARSH WORDS
please, don't SPAM here!
I'll reply if I didn't busy -.-